Obat Batuk Kering Pada Anak

Obat Batuk -Batuk Anak Kering adalah Suatu kondisi dimana batuknya tanpa disertai dahak atau sekresi dari saluran pernapasan. batuk ini disebabkan oleh kuman turbelcle bacilli .Batuk kering dapat menyebabkan iritasi dan luka pada tenggorokan sehingga akan terasa gatal dan sakit

Obat Batuk Anak Kering

batuk kering pada anak

Dalam proses penyembuhan batuk kering adalah menghindari hal yang dilarang untuk penderita batuk kering yaiti , Makan gorengan , ES , Merokok .

Obat Batuk Anak Kering , flu , dan gatal

cara mengobati batuk kering

Adapun gejala-gelaja batuk kering ini adalah sebagai berikut : 
  • Mudah lelah disaat beraktifitas.
  • Batuknya lebih dari 2 minggu
  • Kuarang bafsu makan 
  • berat badan turun
  • dada terasa sakit 
  • malam hari sering demam
  • mengeluarkan darah 
Obat Batuk Kering Pd Anak
Bila anda merasakan gejala diatas pada batuk anak anda  maka perlu diobati dan ditangani dengan baik dan dengan tenang  hati , sebab anda bisa mengobati  batuk kering tersebut dengan obat obat tradisional yang bisa menyembuhkan penyakit batuk kering  :
  1. Mengobati Batuk Kering dengan Jeruk Nipis
    Caranya : Siapakan 1 buah jeruk nipis peras untuk mengambil airnya dan campurkan dengan 2 sendok makan madu  , Kemudian aduk rata . lalu  Minumkan pada penderita batuk kering  2 x sehari pagi dan Senja.


  2. Mengobati Batuk Kering Dengan kencur
    Caranya : cukup anda siapkan 1 rimpang kencur tanpa dikupas, cuci, lalu  kunyah sampai halus dimulut dengan sedikit garam. Telan dan gelontor dengan air matang yang masih hangat. Lakukan 2 x sehari, pagi dan magrib .

  3. Mengobati Batuk Kering Dengan belimbing wuluh
    Caranya : Ambil 10 buah blimbing wuluh, cuci, kemudian haluskan. Tambahkan 1 cangkir air masak dan sedikit garam. Peras dan saring. Minum 2 x sehari pagi dan petang.


  4. Mengobati Batuk Kering Dengan herbal daun saga
    Caranya : Sediakan 1 genggam daun saga dengan tangkainya dan 1 genggam daun asam. Rebus kedua bahan tersebut dengan 3 gelas air hingga airnya tersisa 2 gelas.kemudian  Dinginkan, saring. lalu Minum 2 x sehari.
Sekian tentang obat tradisional dan cara pembuatannya semoga dapat membantu anda dalam proses usaha penyembuhan batuk kering , gatal , flu . Pilihlah salah satu cara pengobatan diatas dan lakukan secara rutin .

Batuk Anak Kering pd anak

cara mengatasi batuk kering

Artikel Terkait